IT Governance and Risk Management
Aspek-aspek IT Governance 1. Meeting Stakeholder Needs Setiap pemangku kepentingan organisasi memiliki kebutuhan akan keberadaan sistem dan teknologi informasi dalam konteksnya yang beragam, ada yang mengharapkan terjadinya efisiensi, bertambahnya revenue , semakin transparansinya pengelolaan aset, memperbaiki kendali, meningkatkan utilitas pegawai, memberdayakan sumber daya manusia dan sebagainya. 2. Covering Enterprise End-to-End Informasi sebagai asset penting organisasi dibutuhkan oleh seluruh unit organisasi yang kemudian diolah untuk menghasilakn informasi baru bagi kebutuhan proses selanjutnya. Oleh karena itu, maka domain govrnance harus memperhatikan kenyataan sehingga pendekatan dipergunakan perlu utuh dan lengkap. 3. Applying a Single Integrated Framework Begitu banyak standar best practice di bidang manajemen dan governance IT yang dikenal di industri dan diadopsi beranekaragam organisisai maupun perusahaan, seperti ISO-38500, TOGAF, ITIL, dan lain s